Bank Indonesia (BI) menerbitkan uang baru pecahan Rp 75.000 khusus dalam rangka peringatan ulang tahun ke-75 Republik Indonesia (RI).
Uang spesial HUT Kemerdekaan RI tersebut dikabarkan sudah dapat dipesan sejak Senin (17/8/2020) pukul 15.00 WIB. (Jaiwan)
Post Views: 311